UPTD PUSKESMAS PEBAYURAN Berikan Pelayanan CEPAT Dan SANGAT BAIK

Bekasi- Pebayuran, tribuntipikor.com

UPTD Puskesmas Pebayuran sangat luar biasa dalam memberikan pelayanan yang sangat baik, cepat dan tanggap sigap kepada pasien yang datang untuk berobat ke puskesmas Kecamatan Pebayuran Kabupaten Bekasi,
Minggu (28/07/2024).

Salah satu pasien yang tidak ingin disebutkan namanya, pasien ini dari kampung Lewenggde Desa Bantarjaya Kecamatan Pebayuran Kabupaten Bekasi, pada malam hari datang berobat ke puskesmas Pebayuran, oleh Mantri Tomi, yang pada saat piket jaga malam langsung dilayani dengan cepat dan baik, dari cek medis hingga sampai keruang rawat inap”,ucapnya pasien.

Saat ditemui awak media Tribun tipikor.com Umar Iskandar Spd, Kepala Puskesmas, Pebayuran,mengatakan kami UPTD Puskesmas Pebayuran sebagai garda terdepan di bidang pelayanan kesehatan masyarakat, pihaknya selalu berupaya terus menerus untuk memberikan pelayanan yang terbaik untuk kesehatan secara maksimal kepada masyarakat sesuai dengan standar pelayanan yang telah ditentukan dengan sangat penuh tanggung jawab”,ucap Umar Iskandar.

Sambung Umar Iskandar, Kepala Puskesmas Pebayuran, di UPTD Puskesmas Pebayuran juga tersedia gedung Larasati, Ruang Rawat Inap, IGD, untuk antisipasi pada pasien yang ingin dirawat dan untuk pertolongan pertama pada pasien tersebut”, imbuhnya.

Kami seluruh jajaran UPTD Puskesmas Kecamatan Pebayuran Kabupaten Bekasi, akan terus berusaha dan berupaya terus melayani dalam pelayanan dengan sebaik mungkin kepada seluruh masyarakat khususnya masyarakat Kecamatan Pebayuran Kabupaten Bekasi. ( AWALUDIN BUDIONO )

Pos terkait