Sambut HUT RI ke 79 MTsN 15 Ciamis adakan perlombaan meriah antar kelas

Ciamis, tribuntipikor.com

Jumat, 09 Agustua 2024 | 09.27 WIB. Sambut HUT RI ke 79 MTsN 15 Ciamis mengadakan berbagai aktivitas perlombaan (Kepsek ibu Dra. Y Sopiah Susilawati. M.Pd. ) mengemukakan bahwa, “Sambut peringatan hari Kemerdekaan Republik Indonesia (HUT RI) pada tanggal 17 Agustus mendatang, kami beserta seluruh staf dan guru serta siswa disini menyambut baik dan akan turut serta memeriahkannya baik di sekolah.

Masyarakat maupun di tingkat desa, kecamatan maupun kabupaten,” ujarnya.
Dalam kesempatan itu pula kami melihat siswa siswi MTsN 15 Ciamis, sibuk dengan aktivitas masing masing di kelasnya.

Ibu Dra. Y Sopiah Susilawati, MPd. begitu beliau akrab disapa mengatakan bahwa untuk menyambut HUT RI MTs 15 Ciamis kami mengadakan berbagai perlombaan baik olahraga, tahfidz dan sebagainya.

Prestasi yang di raih adalah futsal, volly dan tenis meja yang telah mendapat prestasi di dalam dan luar Ciamis
Harapan ke depan semoga MTsN 15 ini lebih baik lagi sesuai dengan slogan yaitu MTa Maju (
Juara”. Pungkasnya.

Egi Jhont

Pos terkait