Kepala kanwil BPN Jabar menghadiri acara menteri agraria dan Tata Ruang Bapak Hadi Tjahjanto

Kota Bandung, tribuntipikor.com

Kunjungan menteri Agraria dan Tata Ruang, Kepala Badan pertanahan Nasional ( ATR / BPN) Hadi Tjahjanto didampingi kepala kantor wilayah badan pertanahan Nasional provinsi Jawa barat Bapak Dalu Agung Darmawan Dalam Rangka pertemuan yang membahas terkait Obyek pemulihan Aset Hak Guna Usaha ( HGU) PT Perkebunan Nusantara ( PTPN) VIII pada Kamis ( 30 /3 / 2023) bertempat di areal unit argowisata wilayah Gunung mas kecamatan Mega mendung kab . Bogor.

Menteri ATR/ kepala BPN Hadi Tjahjanto menjelaskan kegiatan ini dalam Rangka penyelesaian konflik yang berlangsung antara PTPN VIII dengan masyarakat sekitar melalui skema pendekatan humanis pro Rakyat dengan memperhatikan lingkungan disekitarnya.

Hari ini saya dengan Dirut PTPN,Dirut PT EMPI menyelesaikan permasalahan yang hampir 25 tahun yang lalu , ada masyarakat menduduki tanah di PTPN VIII dan hari ini kita sudah memecahkan solusinya diantaranya sebagian tanah yang diduduki masyarakat akan diberikan hak guna bangunan ( HGB) diatas pengelolaan hpl milik PTPN VIII jelasnya

Budi/ Tatmita

Pos terkait