Garut, tribuntipikor.com
Untuk mencegah syuting yang terjadi khususnya di Kecamatan Karangpawitan umumnya di Kabupaten Garut propinsi Jawa barat,Polsek Karangpawitan Porles Garut terus gencar adakan giat Pemantauan serta pencarian stuting.
Pemantauan dan pencarian hari ini Kamis(09/06/2022),di lokasi Pos Yandu Berlian Rt 02 RW 07 Desa Lebak Agung Kecamatan Karangpawitan oleh Bhabinkamtibmas Desa Lebak Agung Bripka Asep Suryana ,SH Dan Bhabinsa .
Kegiatan pencerahan dan memotivasi di berikan ke warga masyarakat, Para tokoh masyarakat, tokoh agama tentang Stunting di tengah tengah masyarakat Kecamatan Karangpawitan kabupaten Garut.
Harapan kegiatan ini agar Hasi para orang tua yg memiliki anak balita, Bumil agar mengerti dengan Bahaya Stunting dan tidak terjadi miskomunikasi dengan para petugas yang dilapangan.
Giat Stunting ini juga supaya masyarakat paham dan mendukung atas kegiatan stunting yang sedang di galakan pemerintah saat ini dalam perceparan Stunting
Tindakan Yg Dilakukan
- Memotivasi masyarakat masalah stunting agar tidak.malu memeriksakan anaknya yg ada kelainan tinggi badan di usianya
-Memotivasi dan memberikan pengertian bersama Tim medis dan memobilisasi ibu hamil muda untuk mau memeriksakan diri kepada petugas Medis di Pos Yandu dilingkungan masing masing tempat tinggalnya
- Memotivasi ibu hamil agar timbul kesadaran dan mau / sering mengkonsumsi makanan yang bergizi serta adanya pasokan makanan tambahan suplemen yang bervitamin tinggi
Pelaksana tugas
- Bhabinkamtibnas Desa Tanjungsari
- Babinsa Desa Tanjungsari
- Tenaga Medis Puskesmas Cempaka
- Para tokoh masyarakat
- Tokoh agama
Selama Giat berlangsung berjalan tertib dan lancar, serta tetap melaksanakan Protokol Kesehatan ( Prokes 5 M )
(Wawan)