Bengkulu, Rejang Lebong, tribuntipikor.com
Untuk pelaksanaan titik nol tahun 2021 itu di laksanakan jalan akses lahan (Rabat beton) volume 552 m, jumlah dana Rp 239,784,500,- sumber dana, dana desa (DD) tahun anggaran 2021, pelaksana padat karya tunai desa.
Pelaksanaan kegiatan titik nol tersebut dihadiri,
Camat Curup Utara : Rektor Pande Armada
Kades Tanjung Bringin: Rustam
Babinkamtibmas: Anwar
Babinsa: Mahmudi
Pendamping desa, sekdes, unsur kelembagaan dan pemerintahan desa Tanjung Bringin lainnya.
Dalam sambutannya kades Tanjung Bringin Rustam berpesan dan meminta, kepada seluruh elemen masyarakat untuk turut dan ikut serta, bekerjasama agar tercapai dan terujud apa yang diharapkan masyarakat setempat serta turut memantau pelaksanaan pembangunan fisik yang akan dilaksanakan pengerjaannya, dan mengikuti petunjuk dan aturan yang sudah ditetapkan oleh pemerintah,sesuai dengan juklak juklis yang ada, dan sama sama menjaga, memelihara bangunan yang sudah ada, mau pun yang yg baru akan dilaksanakan pekerjaannya,sebap keberhasilan dan kesuksesan disuatu desa tidak terlepas dari kerja sama atara pemerintah desa dengan masyarakat,tegas Rustam.
Dalam kegiatan ini, Pemdes Tanjung bringin menerapkan protokol kesehatan (prokes) menyediakan tempat cuci tangan, memakai masker, menyemprotkan hand senitaizer kepada warga yang turut hadir dikegiatan titk nol tersebut,dan camat Curup Utara bpk Rektor Pande Armada juga menghimbau kepada warga setempat untuk slalu menjaga jarak dan mekosumsi makanan sehat,dan tetap waspada.(Supran efendi)